CPNS 2014: Penerimaan CPNS Kementerian Perdagangan Tahun Anggaran 2014

Posted by M@storo on Thursday, September 4, 2014

RINCIAN FORMASI ASN DARI PELAMAR UMUM
KEMENTERIAN PERDAGANGAN
TAHUN ANGGARAN 2014

Kementerian Perdagangan Republik Indonesia membuka lowongan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) untuk Tahun Anggaran 2014 dengan rincian formasi:

NO JABATAN PENDIDIKAN GOL/ RUANG ALOKASI PENEMPATAN
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Analis Akuntansi dan Persediaan S1 Akuntansi III/a 1 Sekretariat Direktorat Jenderal Standardisasi dan Perlindungan Konsumen
III/a 2 Direktorat Pengembangan Mutu Barang
2 Analis Diklat S1 Psikologi/ Manajemen Pendidikan/ Teknologi Pendidikan III/a 1 Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Kemetrologian
3 Analis Pengembangan Jasa Sertifikasi S1 Manajemen III/a 1 Direktorat Pengembangan Mutu Barang
4 Analis Kebijakan S1 Ilmu Ekonomi III/a 1 Pusat Kebijakan Kerjasama Perdagangan Internasional
1 Pusat Kebijakan Perdagangan Luar Negeri
2 Pusat Kebijakan Perdagangan Dalam Negeri
5 Analis Kepegawaian pelaksana D3 Administrasi II/c 1 Biro Organisasi dan Kepegawaian
6 Analis Kepegawaian pertama S1 Psikologi III/a 1 Biro Organisasi dan Kepegawaian
7 Analis Pengelola Barang Milik Negara D3 Akuntansi II/c 1 Sekretariat Badan Pengkajian dan Pengembangan Kebijakan Perdagangan
8 Auditor pertama S1 Hukum III/a 1 Inspektorat I
1 Inspektorat II
1 Inspektorat III
1 Inspektorat IV
S1 Akuntansi 1 Inspektorat I
1 Inspektorat II
1 Inspektorat III
1 Inspektorat IV
9 Analis Perdagangan S1 Hukum III/a 1 Pusat Harmonisasi Kebijakan Perdagangan
III/a 1 Direktorat Pengawasan Barang Beredar dan Jasa
III/a 1 Direktorat Pengamanan Perdagangan
III/a 1 Direktorat Kerja Sama ASEAN
III/a 1 Direktorat Impor
S1 Teknologi Hasil Pertanian III/a 1 Direktorat Ekspor Produk Pertanian dan Kehutanan
S1 Manajemen III/a 1 Direktorat Bina Usaha Perdagangan
III/a 2 Direktorat Pengembangan Pasar dan Informasi Ekspor
III/a 1 Direktorat Kerja Sama APEC dan Organisasi Internasional Lainnya
S1 Agrobisnis III/a 1 Direktorat Bahan Pokok dan Barang Strategis
III/a 1 Direktorat Pengembangan Produk Ekspor
S1 Kimia III/a 1 Direktorat Pengawasan Barang Beredar dan Jasa
S1 Ilmu Ekonomi III/a 1 Direktorat Ekspor Produk Industri dan Pertambangan
S1 Akuntansi III/a 1 Direktorat Fasilitasi Ekspor dan Impor
S1 Hubungan Internasional III/a 2 Direktorat Kerja Sama Bilateral
S1 Komunikasi III/a 1 Direktorat Perundingan Perdagangan Jasa
III/a 1 Direktorat Pengembangan Promosi dan Citra
S1 Bahasa Inggris/ S1 Pendidikan Bahasa Inggris III/a 1 Direktorat Kerja Sama Pengembangan Ekspor
S1 Sastra Rusia III/a 1 Direktorat Kerja Sama Pengembangan Ekspor
10 Analis Organisasi S1 Psikologi III/a 1 Biro Organisasi dan Kepegawaian
11 Bendahara S1 Akuntansi III/a 1 Direktorat Metrologi
12 Fasilitator Perdagangan S1 Ilmu Ekonomi III/a 3 Direktorat Bina Usaha Perdagangan
III/a 1 Direktorat Logistik dan Sarana Distribusi
S1 Manajemen III/a 2 Direktorat Logistik dan Sarana Distribusi
S1 Statistika III/a 1 Direktorat Bahan Pokok dan Barang Strategis
S1 Bahasa Inggris/ S1 Pendidikan Bahasa Inggris III/a 1 Direktorat Pengembangan Produk Ekspor
S1 Manajemen III/a 1 Direktorat Pengembangan Promosi dan Citra
13 Fasilitator Perdagangan S1 Hukum III/a 1 Biro Perniagaan BAPPEBTI
14 Analis Barang dan Jasa S1 Hukum III/a 1 Biro Umum
15 Peneliti pertama S1 Ilmu Ekonomi III/a 1 Pusat Kebijakan Perdagangan Luar Negeri
16 Pengadministrasi Umum D3 Administrasi II/c 1 Biro Umum
1 Pusat Pendidikan dan Pelatihan Perdagangan
1 Direktorat Dagang Kecil Menengah dan Produk Dalam Negeri
1 Direktorat Standardisasi
1 Direktorat Ekspor Produk Industri dan Pertambangan
1 Direktorat Fasilitasi Ekspor dan Impor
1 Sekretariat Direktorat Jenderal Kerja Sama Peradagangan Internasional
1 Pusat Kebijakan Kerjasama Perdagangan Internasional
17 Pengawas Kemetrologian S1 Hukum III/a 1 Direktorat Metrologi
18 Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi S1 Hukum III/a 1 Biro Hukum BAPPEBTI
19 Pengawas Sistem Resi Gudang S1 Agroteknologi III/a 1 Biro Pasar Fisik dan Jasa BAPPEBTI
20 Penghubung Antar Lembaga
S1 Ilmu Komunikasi,
S1 Sosiologi
III/a 1 Direktorat Pengawasan Barang Beredar dan Jasa
III/a 1 Sekretariat Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi
III/a 1 Sekretariat Badan Pengkajian dan Pengembangan Kebijakan Perdagangan
III/a 1 Direktorat Pengawasan Barang Beredar dan Jasa
22 Penyusun Bahan Kerja Sama S1 Hubungan Internasional III/a 1 Sekretariat Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
1 Sekretariat Badan Pengkajian dan Pengembangan Kebijakan Perdagangan
1 Biro Perencanaan
24 Penyusun Bahan Ketatalaksanaan S1 Manajemen III/a 1 Biro Organisasi dan Kepegawaian
III/a 1 Balai Besar Pendidikan dan Pelatihan Ekspor Indonesia
25 Perancang Peraturan Perundang-Undangan Pertama S1 Hukum III/a 1 Sekretariat Direktorat Jenderal Standardisasi dan Perlindungan Konsumen
21 Pengolah Data S1 Manajemen Informatika II/c 1 Biro Keuangan
S1 Administrasi Niaga II/c 1 Pusdiklat Perdagangan
S1 Administrasi II/c 1 Direktorat Standardisasi
S1Teknik Informatika II/c 1 Biro Analisis Pasar BAPPEBTI
S1 Akuntansi III/a 1 Biro Perencanaan
III/a 1 Sekretariat Direktorat Jenderal Kerja Sama Peradagangan Internasional
S1 Hukum III/a 3 Biro Hukum
III/a 1 Pusat Pelayanan Advokasi Perdagangan Internasional
III/a 1 Sekretariat Direktorat Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional
S1 Manajemen/ Manajemen Pendidikan III/a 1 Pusat Pendidikan dan Pelatihan Perdagangan
S1 Manajemen III/a 2 Sekretariat Inspektorat Jenderal
III/a 1 Direktorat Dagang Kecil Menengah dan Produk Dalam Negeri
S1 Ilmu Ekonomi III/a 1 Sekretariat Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
S1 Statistika III/a 1 Sekretariat Direktorat Jenderal Perdagangan Luar Negeri
26 Perencana pertama S1 Semua Jurusan III/a 2 Biro Perencanaan
III/a 1 Pusat Hubungan Masyarakat
III/a 1 Direktorat Metrologi
III/a 1 Sekretariat Direktorat Jenderal Kerja Sama Peradagangan Internasional
III/a 1 Pusat Pendidikan dan Pelatihan Perdagangan
27 Pengawas Barang Beredar dan Jasa S1 Hukum III/a 1 Direktorat Pengawasan Barang Beredar dan Jasa
28 Pranata Komputer pelaksana D3 Komputer II/c 1 Biro Umum
D3 Informatika II/c 1 Direktorat Pemberdayaan Konsumen
29 Pranata Komputer pertama S1 Teknik Infornatika III/a 4 Pusat Data dan Informasi Perdagangan
29 Sekretaris D3 Sekretaris II/c 1 Pusat Hubungan Masyarakat
II/c 1 Sekretariat Direktorat Jenderal Perdagangan Luar Negeri
II/c 1 Direktorat Kerja Sama Multilateral
II/c 1 Balai Besar Pendidikan dan Pelatihan Ekspor Indonesia
II/c 1 Sekretariat Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi
II/c 1 Sekretariat Badan Pengkajian dan Pengembangan Kebijakan Perdagangan
30 Statistisi pertama D3 Statistika II/c 1 Direktorat Ekspor Produk Pertanian dan Kehutanan
31 Verifikator Keuangan D3 Akuntansi II/c 2 Biro Organisasi dan Kepegawaian
II/c 1 Biro Keuangan
II/c 1 Pusat Pelayanan Advokasi Perdagangan Internasional
II/c 1 Direktorat Metrologi
II/c 1 Direktorat Impor
II/c 1 Biro Umum
II/c 1 Pusat Pendidikan dan Pelatihan Perdagangan
32 Widyaiswara pertama D4/S1 Telekomunikasi/ Teknik Telekomunikasi III/a 1 Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Kemetrologian
S1 Manajemen Informatika III/a 1 Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Kemetrologian
S1 Fisika/ Pendidikan Fisika III/a 1 Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Kemetrologian
    Jumlah   124  

1. Persyaratan Umum :

  1. Warga Negara Indonesia;
  2. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa;
  3. Memiliki Integritas yang tinggi terhadap NKRI;
  4. Berusia minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun per 31 Januari 2014;
  5. Tidak berkedudukan sebagai CPNS/PNS, Calon Anggota/ Anggota TNI/ POLRI;
  6. Tidak berkedudukan sebagai Anggota atau Pengurus Partai Politik;
  7. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS/ Anggota TNI/ POLRI atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai Pegawai Swasta;
  8. Tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan Putusan Pengadilan;
  9. Bersedia ditempatkan di seluruh unit kerja di lingkungan Kementerian Perdagangan;
  10. Memenuhi jenjang pendidikan dan kualifikasi pendidikan yang ditetapkan.

2. Persyaratan Khusus :

  1. Diutamakan Lulus Perguruan Tinggi Negeri atau Perguruan Tinggi Swasta yang terakreditasi A oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi yang dibuktikan dengan Nomor SK dari Badan Akreditasi dan tertera pada ijazah/transkrip nilai.
  2. Diutamakan memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) 3,00 dibuktikan dengan salinan Transkrip Nilai Akhir.
  3. Diutamakan memiliki skor TOEFL ≥ 550.
  4. Bagi lulusan Perguruan Tinggi di Luar Negeri, ijazah harus mendapat pengesahan dari Ditjen Pendidikan Tinggi disertai dengan konversi IPK ke dalam skala 4.

PENTING

  1. Pendaftaran hanya dapat dilakukan 1 (satu) kali. Anda tidak dapat membatalkan atau mengganti pilihan instansi yang telah anda pilih
    Anda hanya dapat memilih instansi sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.
  2. Jadwal selengkapnya, silahkan lihat pada tautan ini
  3. Jika anda mengalamu kesulitan hubungi panselnas@menpan.go.id

Lihat Pengumuman formasi resmi dan Formulir Registrasi online di
PORTAL NASIONAL CPNS 2014:

Formasi CPNS 2014: KEMENTERIAN PERDAGANGAN

Formulir Registrasi CPNS 2014

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment